Mitsubishi Impian Lebih Dekat dengan Promo Pembiayaan DSF di GIIAS Semarang 2023!

Mitsubishi Impian Lebih Dekat dengan Promo Pembiayaan DSF di GIIAS Semarang 2023!
Admin • 17 Juli 2024 • Dilihat 2017

Tidak perlu kuatir untuk pecinta otomotif di kota semarang dan sekitarnya, melanjutkan acara GIIAS 2023 di Jakarta, akhirnya Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 akan hadir juga di Semarang.  Bagi yang ingin membeli mobil baru atau hanya sekedar ingin melihat mobil keluaran terbaru, Anda dapat berkunjung ke GIIAS Semarang mulai tanggal 18 – 22 Oktober 2023 di Marina Convention Center 

 

GIIAS adalah salah satu pameran otomotif yang ditunggu-tunggu setiap tahun oleh konsumen yang menyukai otomotif. Karena distributor brand otomotif akan menampilkan beragam mobil keluaran terbaru dengan teknologi canggih. Selain itu pameran otomotif ini juga akan akan didukung oleh perusahaan pembiayaan untuk memberikan kemudahaan bagi calon konsumen yang ingin memiliki mobil incarannya 

 

Di GIIAS Semarang, Dipo Star Finance (DSF) sebagai Captive Finance Mitsubishi akan hadir di booth Mitsubisi Motors. Akan banyak penawaran istimewa dari DSF selama pameran berlangsung, seperti bunga rendah, bonus asuransi dan diskon biaya admin hingga 2,9 juta. Promo pembiayaan ini bisa dinikmati oleh para pengunjung yang ingin memiliki Mitsubishi Impian, termasuk unit Mitsubishi terbaru, XForce 

 

Berbagai program pembiayaan menarik dari DSF, seperti: 

  • Bunga mulai dari 0% hingga tenor 2 tahun(1) 

  • Bonus asuransi 1 tahun(2) 

  • DP mulai dari 15% 

  • Tenor hingga 6 tahun 

  • Bonus Extended Warranty 1 tahun(3) 

 

Dan Paket Smart Cash untuk Pajero Sport, XForce, New Xpander dan New Xpander Cross 

  • Bunga 0% 

  • Tenor 1 tahun 

  • Min DP 65% (XForce), 75% (Pajero Sport) dan Min DP 55% (Xpander dan Xpander Cross) 

  • Diskon biaya admin 

  • Bonus asuransi 1 tahun(2) 

 

Yuk kunjungi GIIAS Semarang Dapatkan promo pembiayaan istimewa dari DSF selama pameran berlangsung. 

Wujudkan mobil Mitsubishi Impian bersama Dipo Star Finance! With Dipo Star Finance, We Make It Happen! 

 

 

 

(1) Khusus pembiayaan model Xpander All Variant (min DP 55%) & Pajero Dakar 4x2 AY 2023 (min DP 75%) 

(2) Bonus Asuransi AllRisk khusus untuk pembiayaan model Xpander All Variant, Pajero Dakar 4x2 & Pajero Exceed AY 2023 

(3) Khusus Tenor minimal 3 tahun dengan Asuransi Sompo Insurance 

 

News Section
Berita Terkait
Menampilkan berita-berita terkait dari Dipo Star Finance
News Section
Berita Terkait
Menampilkan berita-berita terkait dari Dipo Star Finance
Kami Menghargai Privasi Anda
Website ini menggunakan cookie. Dengan klik Terima atau melanjutkan penelusuran website, Anda menyetujui penggunaan cookie kami. Kebijakan Privasi